Selasa, 28 Februari 2012

Filtering Image and Convolution in Matlab

1. Filter Image
Filter yang digunakan adalah filter gaussian dengan matriks 12x12
hasil filtering:
Filter Image
Source Code:
gambar=imread('kucing.jpg'); 
gaussianFilter = fspecial('gaussian', [12, 12], 5) 
hasil = imfilter(gambar, gaussianFilter, 'symmetric', 'conv'); 
subplot(1,2,1), image(gambar); 
subplot(1,2,2), image(hasil), title('Blurred Cat, blur matrix size 12');

2. Convolution
Konvolusi adalah salah satu proses filtering image yang sering dilakukan pada proses pengolahan gambar.  Proses konvolusi dilakukan dengan menggunakan matriks yang biasa disebut mask yaitu matriks yang berjalan sepanjang proses dan digunakan untuk menghitung nilai representasi lokal dari beberapa piksel pada image.


Original Image
Convolution




























Source Code
gambar=imread('kucing.jpg');
[matrixCitra]=imread('kucing.jpg')
mask = [-1 -1 -1; -1 8 -1; -1 -1 -1]; 
gray=rgb2gray(gambar); 
thresh=graythresh(gray); 
imbw=im2bw(gray,thresh); 
hasil=conv2(double(imbw),mask,'valid'); 
imshow(gambar) 
figure, imshow(hasil) 

Download source code. :)

mari kita belajar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar